Rabu, 18 Oktober 2017

Jadi Santri itu Keren

        22 Oktober 2017 adalah Hari yang memperingati Hari Santri Nasional. Hari santri disahkan pada tahun 2015. Seluruh santri Indonesia melakukan kegiatan upacara, yang bertujuan untuk mengenang jasa para pahlawan semula mereka dari seorang santri yang membela bangsa Indonesia melawan penjajahan hingga Indonesia merdeka. Banyak ilmu yang dimiliki seorang santri , sehingga santri sebagai benteng bangsa Indonesia. Di Indonesia, sudah banyak Pondok Pesantren, dengan adanya beribu-ribu santri.
   
          Menjadi santri itu enaak..santri itu bagaikan orang yang dipenjara tetapi ada perbedaannya. Orang yang dipenjara itu orang yang melakukan kesalahan / melanggar hukum yaitu korupsi, kemudian orang tersebut mendapatkan sanksi atas kesalahannya sesuai peraturan negara, contoh: dipenjara seumur hidup. Dan perbuatan tersebut dibenci oleh Allah swt. jika, seorang Santri itu seperti dipenjara. maksudnya, anak yang dititipkan ke pondok untuk berjihad mencari ilmu, disana memiliki peraturan yang harus dipatuhi oleh Santri.



           Semangat yaa...santri itu keren, kalau bukan santri berarti nggk keren.hehehe bangga loo.. jadi seorang santri,,, tidak semua orang bisa menjadi santri. Anggaplah seorang santri itu orang pilihan. jadi, orang biasa yang dipilih oleh Allah swt untuk berjihad mencari ilmu dijalan Allah swt. semoga dihari santri ini, kita bisa merubah hidup menjadi lebih baik dimata Allah swt. '' SELAMAT HARI SANTRI NASIONAL 2017 ''

Tidak ada komentar:

Posting Komentar